Kalau ada tokoh super iseng, super jahil, nggilani pol, mestinya itu bukan saya. Lha wong saya itu terkenal baik hati serta budi, ramah, tertib, ngganteng, hemat, cermat dan bersahaja kok. Tokoh yang saya maksud itu Borat (bukan bodat), yang filmnya “Borat: Cultural Learnings of America for Make Benefit Glorious Nation of Kazakhstan” baru sebentar tadi […]
Author Archives: Ndobos
Rumah Baru Ini
Maka, pindahlah saya ke rumah baru ini, setelah selama 7 bulan 10 hari saya menempati rumah yang lama itu. Sebuah rumah yang menyimpan begitu banyak kenangan dan untungnya kenangan itu masih bisa disimpan. Ada banyak hal yang menyebabkan kepindahan ini, tak usahlah disebut apa-apa alasan kepindahan itu, ada banyak soalnya. Yang penting sekarang adalah saya […]