Sirip Hiu

Ini bukan soal perut yang lapar lantas perlu diisi, mungkin soal selera. Tetapi bagi saya, ini lebih soal gengsi. Perkara di belakang itu ada soal kekejaman, bisa jadi itu adalah soal yang (di)lain(kan). Baiklah jika persoalannya hendak dipisahkan, maka saya tidak akan bicara soal selera dan gengsi, hanya soal kekejaman (inipun ukurannya relatif). Ini soal […]